TATA TERTIB PESERTA UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL 2020/2021

(BERBASIS ONLINE ELITA)

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS TIDAR

 

 

Sebagai bagian dari kegiatan PKKMB 2020, Fakultas Ekonomi Universitas Tidar bekerjasama dengan Rumah Siap Kerja mengadakan KULIAH UMUM dengan topik PERANAN GENERASI MUDA DALAM PEMULIHAN EKONOMI DI MASA PANDEMI.
Acara ini merupakan acara WAJIB yang harus diikuti oleh Mahasiswa Fakultas Ekonomi Angkatan 2020.

▶️Opening Speech :
Prof. Dr. Ir. Mukh Arifin, M.Sc.
– Rektor Universitas Tidar

▶️Pemateri :
Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A.
– Pengusaha dan Founder Rumah Siap Kerja (RSK)

▶️ Moderator:
Panji Kusuma Prasetyanto,. S.E., M.Ec.,Dev.
– Ketua Jurusan EP FE Universitas Tidar

▶️ Waktu & Tanggal:
📆: Kamis, 15 Oktober 2020
⏰: 12.30 – 14.00 WIB
(Room zoom dibuka mulai 12.15)

▶️ Fasilitas:
FREE E-CERTIFICATE

▶️ SYARAT PENDAFTARAN:
1. Follow IG @rumahsiapkerja dan capture sebagai bukti
2. Buat member di website www.rumahsiapkerja.com dan capture sebagai bukti.
3. Mengisi google form dengan link di bawah

▶️ LINK PENDAFTARAN: http://bit.ly/KuliahUmumFE2020

Nb:
1. Link zoom akan dibagikan melalui ELMO UNTIDAR.
2. Untuk mahasiswa FE selain angkatan 2020, Link zoom akan dibagikan sebelum acara dimulai (maksimal 11.30).
3. Nama akun zoom wajib dengan format:
-KUFE20_Nama Terang (Untuk angkatan 2020)
-KUFE19_Nama Terang (Untuk angkatan 2019)
-KUFE18_Nama Terang (Untuk angkatan 2018)
-KUFE17_Nama Terang (Untuk angkatan 2017)
mohon diatur sebelum masuk zoom, jika tidak kami tidak mengadmit, dan tidak bisa masuk zoom.
4. Peserta yang tidak bisa masuk zoom, bisa mengikuti kuliah umum melalui live streaming youtube akun FE Untidar.

Lembaga Penelitian, Pengabdian Masyarakat, dan Penjaminan Mutu Pendidikan (LPPM-PMP) Universitas Tidar mengadakan WEBINAR NASIONAL dengan tema
“MENUJU KAMPUS INKLUSIF-PENGENALAN RAGAM DISABILITAS”

🔊TERBUKA UNTUK UMUM 🔊

▶️Sambutan :
Prof. Dr. Ir. Mukh Arifin, M.Sc.
– Rektor Universitas Tidar

▶️Pembicara :
Nurul Sa’adah Andriani, S.H., M.H.
– Direktur Sentra Advokasi Perempuan Difabel dan Anak (SAPDA) Yogyakarta

▶️ Moderator:
Herpindo, S.Pd. M.Hum.
Fasilitator SLD Universitas Tidar

▶️ Pendaftaran:
bit.ly/webinarSLD

▶️ Waktu & Tanggal:
📆: Rabu, 14 Oktober 2020
⏰: 09.00 – 11.00 WIB

▶️ Fasilitas:
FREE E-CERTIFICATE

▶️ CONTACT PERSON:
08568965216 (Budi Rahardjo)

 

Sehubungan dengan Lether of Agreement antara SEAMEO (South East Asia of Minister of Education Organization) dan Universitas Tidar untuk kegiatan student exchange yaitu SeaTvet Program Batch.

SeaTvet Program adalah kegiatan pertukaran mahasiswa untuk melakukan internship (Magang /PKL) selama satu bulan di negara-negara di Kawasan Asia Tenggara. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberi kesempatan mahasiswa untuk meningkatkan kompetensi pada bidangnya dan meningkatkan wawasan internasional mahasiswa sebagai bagian dari global citizen pada era globalisasi saat ini. Berkaitan hal tersebut, Fakultas Ekonomi memberi kesempatan kepada mahasiswa Fakultas Ekonomi untuk mengikuti Program Magang/PKL tersebut. Bagi yang berminat segera menghubungi Wakil Dekan I Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Ekonomi Universitas Tidar.

Informasi lebih lanjut dapat mengunjungi https://seatvet.seameo.org/news/32

Panduan Praktik Kerja Lapangan dan Magang Fakultas Ekonomi Untidar dapat di download disini