Entries by AdministratorUntidar

UNIVERSITAS TIDAR GELAR SEMINAR NASIONAL PENGELOLAAN KEUANGAN NEGARA

MAGELANG – Universitas Tidar menggelar seminar nasional bertajuk “Pengelolaan Keuangan Negara Dalam Rangka Mewujudkan Clean Governance dan Optimalisasi Penyerapan Anggaran”, Senin (21/03/2016) di Auditorium Untidar. Pada seminar ini hadir Prof. Dr. H. Jamal Wiwoho, S.H., M. Hum., Inspektural Jenderal (Irjen) Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi dan Dr. Drs. Mahendro Sumardjo, MM., selaku Inspektur Utama […]

TIM ROBOTIK UNTIDAR CURI PERHATIAN WALIKOTA MAGELANG

MAGELANG – Walikota Magelang, Sigit Widyonindito mengunjungi stand Universitas Tidar usai membuka pameran Kedu Expo 2016, Kamis (29/04) di gedung Tribakti. Tak jauh berbeda dengan stand lainnya yang mempromosikan produk khas daerahnya, UNTIDAR juga mempromosikan “produk” khasnya yaitu Tim Robotik. Beberapa karya Tim Robotik seperti robot elang dan microcontroller hydroponic menarik perhatian Walikota Magelang yang […]

MEMBANGUN JIWA KEPEMIMPINAN DENGAN LTA

MAGELANG – Mengutip kalimat dari John Quincy Adam, If your actions inspire others to dream more, learn more, do more and become more, you are a leader. Presiden ke-6 Amerika Serikat ini memberi kita definisi bahwa menjadi seorang pemimpin bukanlah sebuah ketetapan dari seseorang namun hasil dari tindakan diri sendiri. Lalu tindakan pemimpin seperti apa […]

kuliah umum, bersama prof, Dr. Joko Widodo, M.Pd

Fakultas Ekonomi Untidar mengadakan kuliah umum bersama prof, Dr. Joko Widodo, M.Pd, dengan tema mewujudkan Mahasiswa fakultas ekonomi berdaya saing tinggi dan kompetitif dalam menghadapi masyarakat ekonomi asia (MEA) yang di adakan di auditorium Universitas Tidar, Kegiatan ini di hadiri oleh mahasiswa dan para Dosen Ekonomi.

Beasiswa – Yayasan Astra Honda Motor

Yayasan Astra Honda Motor yang di wakili oleh bapak hari sasono selaku ketua yayasan astra honda motor berkunjung ke Universitas Tidar yang di sambut langsung oleh Rektor Untidar dan Wakil Rektor Untidar, untuk melaksanakan kerjasama di bidang pendidikan berupa Beasiswa, Ada pun Pesyaratan beasiswa yang mahasiswa harus di ketahui ya itu mempunyai indeks prestasi /IP […]

BEM FE Makrab “Satu Hati Keluarga Ekonomi“

“Akrab merupakan satu kata yang mudah terucapkan, tetapi sulit dilakukan. Apalagi kalau sedang berada dilingkungan yang serba baru, kampus baru, teman baru, dan suasana baru. Hal tersebut membuat seseorang merasa canggung dalam berkomunikasi ataupun menjalin hubungan kerjasama. Padahal salah satu kunci sebuah kesuksesan adalah seseorang mampu bekerjasama membangun teamwork ataupun jaringan yang baik dengan berbagai […]